Mertua Sampai Tepuk Tangan Pas Liat Dapur Bersih Setiap Hari, Lakukan Ini Saat Bulan Puasa Tiba!

By Stylo Writer, Sabtu, 9 Maret 2024 | 07:00 WIB
Langkah terbaik agar dapur selau bersih saat bulan puasa ( Apartment Therapy)

• Usahakan segala sesuatu dalam kondisi kering, karena tempat yang basah atau lembap disenangi oleh kuman.

• Rendam busa pencuci piring dengan larutan disinfektan, keringkan, dan simpan dalam tempat yang tidak lembap.

Bersihkan isi kulkas

Bersihkan isi kulkas (freepik)

Ramadan biasanya identik dengan stok bahan makanan yang melimpah di dapur, khususnya di kulkas. Walaupun terdengar praktis karena Kamu tak harus sering-sering berbelanja bahan makanan, menyimpan bahan makanan yang terlalu banyak juga tidak bijak.

Jadi, pastikan Kamu rutin memeriksa dan membersihkan isi kulkas selama Ramadan.

Dilansir dari Homes to Love, bongkar isi kulkas Anda dan buang bahan makanan yang sudah kadaluarsa atau tidak terpakai. Lalu, bersihkan bagian dalam kulkas dan biarkan kering sempurna.

Itulah tips mudah yang bisa dipraktikkan untuk membersihkan dapur selama Ramadan. Semoga penjelasan di atas bermanfaat untuk Kamu!

Semoga membantu!(*)